Saturday, May 14, 2016

Pemain Terbaik Liga Inggris Tolak Tawaran Barcelona

Berita Dunia Bola | Kota Taruhan - Pemain terbaik Liga Inggris 2015/2016, Riyad Mahrez belakangan sering dihubung-hubungkan dengan klub Barcelona. Laporan teranyar menyebut El Barca telah mengajukan tawaran resmi, namun ditolak.

Mahrez, menurut laporan sejumlah media lokal, telah membuat keputusan akhir dengan bertahan bersama Leicester City. Sementara tak hanya Barcelona yang menginginkan jasa dia, Paris Saint-Germain dan Arsenal juga bermaksud memburu tanda-tangannya di jendela transfer musim panas.

"Mungkin sesuatu hal yang keliru ketika menolak salah satu tim terbaik di dunia. Tetapi Mahrez sudah mengatakan dia tidak akan pergi kemana-mana," tulis media Spanyol, AS.

Mahrez bukan satu-satunya pemain Lecester City yang diburu klub elit Eropa. Penyerang Jamie Vardy dan gelandang N'golo Kante juga digoda dengan gaji besar dan nilai kontrak baru yang menggiurkan oleh klub lain.

Vardy sepertinya memutuskan untuk bertahan bersama Leicester menyusul perpanjangan kontrak baru, beberapa waktu lalu. Namun Kante diyakini bakal menerima tawaran dari salah satu klub di kota Manchester.

Tak hanya pemain, pelatih The Foxes juga menjadi ketertarikan bagi pihak luar. Claudio Ranieri disebut menjadi incaran utama timnas Italia sebelum Piala Dunia 2018.




Untuk bermain SBOBET BOLA seperti Mix Parlay , Handicap, Over/Under dapat juga dibaca panduan CARA DAFTAR SBOBET 

Untuk mengetahui cara menghitung Mix Parlay dapat dibaca panduan CARA MENGHITUNG MIX PARLAY SBOBET

No comments:

Post a Comment